Friday, June 17, 2011

Cara mudah membuat barcode produk tanpa menggunakan software khusus

Tips dan Trik Mudah Cara Membuat Barcode Produk.
Anda pasti bingung, punya produk tapi ingin diberi barcode seperti pada berbagai produk yang biasa dibuat oleh perusahaan besar. Barcode sangat dibutuhkan dalam pemenuhan stokis data barang untuk masing-masing produk yang telah diproduksi oleh perusahaan.

Perusahaan super market besar, sedang ataupun kecil sekelas mini market pun juga sangat membutuhkan barcode untuk lebih mempermudah dalam melakukan transaksi juga penulisan jenis kode barang yang akan dipasarkan. Barcode ini sangat mempermudah pemilik toko dalam melakukan transaksi maupun pengecekan stok barang yang tersedia pada perusahaan tersebut.

Beragam produk yang tersedia dalam suatu supermarket maupun minimarket akan sangat sulit dalam melakukan pencatatan jika tidak menggukan layanan fasilitas barcode. Banyaknya variasi produk barang yang tersedia akan sangat mudah dicatat dan diditeksi dengan adanya barcode.

Berikut kami informasikan pada Anda cara mudah untuk membuat barcode pada suatu jenis produk, caranya Anda hanya memasukan nama produk tersebut pada kolom bagian "options" dalam link website yang ada pada Indra Mulyana dot Com. Klik link ini untuk lebih jelas bagaimana cara mudah dalam membuat barkode http://www.terryburton.co.uk/barcodewriter/generator/.

Fasilitas layanan barcode yang disediakan oleh www.terryburton.co.uk, sebagai berikut:
* Download symbols of all major symbologies in EPS, PNG and JPEG format.
* Symbologies include EAN, UPC, ISBN, ISMN, ISSN, GS1-128, SSCC-18, EAN-14, Code 39, Code 93, Italian Pharmacode, PZN, ITF-14, GS1 DataBar, Code 2 of 5, Code 11, Codablock F, Code 16K, Code 49, Codabar, Pharmacode, MSI, Plessey, Telepen, Channel Code, PosiCode, PDF417, MicroPDF417, Data Matrix, GS1 DataMatrix, QR Code, MaxiCode, Aztec Code, Code One, USPS Intelligent Mail, USPS POSTNET, USPS PLANET, RM4SCC, KIX, JapanPost, AusPost, GS1 Composite, HIBC, USPS FIM symbols.


Selamat Mencoba dan Sukses Selalu.......